Hadirkan Pendidikan Karakter Pancasila lewat Game Based Learning!
Kontak kami untuk DEMO
Mainkan FABEL bersama KILES
Fabel dikembangkan untuk membantu peserta belajar mengenai nilai-nilai gotong royong, kerja sama, dan kebhinekaan.
Melalui format Facilitated Game Based Learning, Fabel menghadirkan experiential learning yang mudah, menyenangkan.
Pemain berperan sebagai Suku Kelinci, Ayam, Tupai, dan Kadal yang sedang bersiap menyambut datangnya musim kering dan melindungi diri dari serangan Elang. Pemain dituntut menyusun strategi, berdiskusi, mencari pemecahan masalah dengan mengedepankan nilai-nilai gotong royong, demi mencapai tujuan bersama dan memenangkan permainan.
Ikuti Workshop dan dapatkan Akses Permainan FABEL untuk digunakan di kelas bersama siswa
Paket Game Based Learning Workshop + KILES 60 hari
Rp 500.000
DISKON 30%
Rp
349.000
Paket Game Based Learning Workshop + KILES 90 hari
Rp 750.000
DISKON 33%
Rp
499.000
BUTUH BANTUAN?
KILES menghadirkan 3 tahapan penting
Game-Based Learning dalam satu platform:
EXPLAINER
Buka sesi dengan video atau slide penjelasan, membantu pemain memahami tema dan aturan permainan dengan cepat dan mudah.
PLAYGROUND
Akses dan mainkan game yang dirancang untuk mengoptimalkan sesi belajar terfasilitasi dan berfokus pada dinamika kelompok.
DISCUSSION
Bangun proses diskusi dan refleksi setelah bermain dengan fitur tanya jawab yang mudah dikustomisasi dan dapat diakses oleh banyak peserta secara live.
kiles.id
is powered by
We help Organizations implement simple game-based learning and gamification program to make every learning program more interactive, effective, and efficient.